..........

Senin, 17 Desember 2012

Relief Daratan

Relief daratan terdiri dari berikut.
a.   Gunung, yaitu Permukaan Bumi yang menonjol, ketinggiannya lebih dari 1000 m dari permukaan air laut.
b.   Bukit, yaitu jenis pegunungan yang tingginya antara 200-300m.
c.   Pegunungan, yaitu deretan beberapa gunung.
d.   Pematang, yaitu Perbukitan Pegunungan yang puncaknya berderet-deret sehingga apabila mendaki          dari puncak satu ke puncak berikutnya,tidak perlu ke kaki bukit.Apabila puncaknya tajam di sebut igir.
e.   Lembah , adalah cekungan yang lebih rendah dan sekitarnya terdapat aliran sungai.
f.   Dataran Tinggi/plato, adalah dataran luas dan datar, letaknya tinggi (biasanya di lereng gunung).
g.   Dataran Rendah, adalah daerah datar dan luas, dengan ketinggian 0-200m.
h.   Cekungan, adalah bentuk muka bumi yang mencekung, biasanya di kelilingi gunung atau pegunungan.Cekungan di sebut juga lubuk atau basin .
i.   Depresi kontinental, adalah daratan yang lebih rendah dari permukaan laut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar